Kamis, 31 Mei 2018

Dehidrasi 

Dehidrasi 

Gejala dehidrasi 

Beberapa tanda tanda gejala dehidrasi adalah merasa kehausan, pusing, urine berwarna kuning tua dan kulit kering 

Penyebap dehidrasi 

Penyebap utama adalah diare , dehidrasi juga bisa dikaitkan kondisi iklim, pola makan dan fisik atau olahraga.

Tindakan untuk mengobati dehidrasi 

Jika mengalami dehidrasi, minum lah banyak cairan. Bisa minum air mineral atau air juice buah yang di encerkan.

Mencegah dehidrasi 

Untuk mencegah dehidrasi minumlah banyak cairan dan makan makanan dengan kadar air tinggi 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar